ANALISIS PERBANDINGAN METODE TAM DAN UTAUT DALAM MENGUKUR KESUKSESAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKADEMIK (STUDI KASUS PENERAPAN SISTEM INFORMASI STMIK DIPANEGARA MAKASSAR)
Abstract
Penelitian ini termotivasi untuk menganalisis perbandingan metode TAM dan UTAUT dalam mengukur kesuksesan penerapan sistem informasi akademik STMIK Dipanegara Makassar. Penggunaan metode TAM dan UTAUT didasarkan pada kenyataan bahwa sejauh ini metode TAM dan UTAUT paling banyak digunakan dalam menganalisis kesuksesan penerapan teknologi dan merupakan metode yang paling baik dalam menjelaskan perilaku penerimaan user terhadap penerapan teknologi atau sistem informasi. Responden penelitian ini adalah pengguna sistem informasi akademik di STMIK Dipanegara yang terdiri atas dosen, staf dan mahasiswa. Pengambilan sampel dilakukan dengan menggabungkan teknik judgment sampling, stratified random sampling dan propotional sampling. Analisis data menggunakan SEM (Structural Equation Model), software AMOS dan SPSS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kesuksesan penerapan sistem informasi akademik dapat dijelaskan dengan baik oleh konstruk percieved usefulness pada metode TAM dan konstruk performance ekspectancy dan facilitating condition pada metode UTAUT.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Bollen, K.A, 1989, Structural Equation With Laten Variable. New York, Wiley
Gozali, I, 2006, Aplikasi Sructural Equation Modelling Metode Alternatif Dengan Partial Least Square, Edisi 1, Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Indiani, 2006, Model Penerimaan User Dalam Implemntasi Sistem ERP Dengan Memodifikasi Model Technologi Acceptance Model Serta Memasukkan Karakteristik Individu, Ph.D Tesis, Industrial Engineering
And Management, Institut Teknologi Bandung, Bandung
Jogiyanto, 2008, Metode Penelitian Sistem Informasi,. Penerbit Andi, Yogyakarta
Jogiyanto, 2007, Sistem Informasi Keperilakuan,. Penerbit Andi, Yogyakarta
Kartika, S.E., 2009, Analisis Proses Penerimaan Sistem Informasi iCons Dengan Menggunakan Technology Acceptance Model Pada Karyawan PT. Bank Negara Indonesia (Persero) TBK. di Kota Semarang, Tesis, Magister Sains Akuntansi, Universitas Diponegoro, Semarang
Latan, H.; Gudono, 2012, SEM Stuktural Equation Modeling, edisi 1, BPFE, Yogyakarta
Marchewka, 2007, An Application of the UTAUT Model for Understanding Student Perceptions Using Course Management Software, Communications of the IIMA, Vol. 7, 93-104
Minartiningtyas, A.B., 2011, Model KesuksesanPenerapan ERP Pada PT PLN Persero Distribusi Bali, Tesis, Magister Teknik Informatika, STMIK Amikom, Yogyakarta
Nugroho, A.W., 2012, Model Tingkat Penerimaan Sistem Informasi Berbasis Online Dengan Metode Integrasi TAM dan TPB, Studi Empiris Pada SIMAWEB UNDIP, Tesis, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Univesitas Diponegoro, Semarang
Prasetio, DY, 2012, Analisis Penerapan Sistem Report Center Dengan Metode Technology Acceptance Model (Studi Kasus Pada Koperasi DI Yogyakarta), Tesis, Magister Teknik Informatika, STMIK Amikom, Yogyakarta
Prasetio, H.B., 2010, Kajian Penerimaan Sistem E-Learning Dengan Menggunakan Pendekatan UTAUT Studi Kasus Fakultas Teknologi Informasi Universitas Budi Luhur), Jurnal BIT, vol. 8, pp.46-47
Raharja, untung, 2009, Analisis Kinerja Student Information Service Menggunakan Technology Acceptance Model, Jurnal Lipi, Vol. 2, No. 2, 2009
Sadana; Wijaya, 2007, Penerapan Model UTAUT Untuk Memahami Penerimaan dan Penggunaan Learning Management System Studi Kasus Experential E- Learning Of Sanata Dharma University, Universitas Sanata Dharma
Santoso, S, 2012, Analisis SEM Menggunakan AMOS, Elex Media Komputindo, Jakarta
Sari; Fatma, 2010, Implementasi Model UTAUT Terhadap Perilaku Penggunaan E-Learning Sistem, Skripsi, Fakultas Teknologi Informasi, Univesitas Bina Darma, Palembang
Venkatesh, 2003, User Acceptance of Information Technology: Toward a Unified View, MIS Quarterly, vol. 27, pp. 425-478
Wijanto, S.H., 2007, Konsep dan Tutorial Stuctural Equation Modelling dengan Lisrel, Graha Ilmu, Yogyakarta
Yulianti; Handayani, 2010, Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Pengguna Dalam Menggunakan Sistem ERP (studi kasus PT XYZ), volume 7, Journal of Information System
Refbacks
- There are currently no refbacks.