IMPLEMENTASI SISTEM PENJUALAN DAN PEMBELIAN BARANG MENGGUNAKAN OPEN ERP ADEMPIERE BERBASIS WEB
Abstract
Adempiere merupakan salah satu produk open source Enterprise Resource Planning (ERP) yang memiliki fitur cukup lengkap dan digunakan untuk berbagai organisasi bisnis skala kecil hingga besar. Adempiere dikembangkan oleh komunitas Adempiere (sebelumnya adalah komunitas Compiere), sehingga memiliki kelebihan ekonomis dalam hal sumber pengembangan (gratis) dibandingkan dengan produk terdahulunya (Compiere) yang berbayar dan dimiliki oleh perusahaan yaitu Compiere Inc. Makalah ini membahas bagaimana Adempiere dapat digunakan untuk implementasi sistem pembelian dan penjualan (Purchase and Sales Order) pada suatu bisnis yang bergerak di bidang jasa (kafe dan retail kosmetik), bernama Extra-Mart. Metode yang digunakan untuk implementasi sistem ini menggunakan prototyping berdasarkan proses bisnis yang berlaku . Hasil prototyping dengan Adempiere menunjukkan bahwa Adempiere dapat digunakan dengan baik sebagai alternatif ERP berbiaya rendah dengan fitur lengkap serta berbasis Web.
Full Text:
PDF (Bahasa Indonesia)References
Fougatsaro, V.G., 2009, Thesis report for Master’s degree in Business Administration, School of Management
Blekinge Institute of Technology.
Sommerville, I., 2011, Software Engineering, 9th ed., Addison-Wesley.
Santosa, A.B., 2010, http://blog.alphamedia.co.id/
http://www.adempiere.com/ADempiere_ERP, diakses pada 25 Maret 2013
http://hermanzacharias.files.wordpress.com, diakses pada 25 Maret 2013
www.businessdictionary.com, diakses pada 25 Maret 2013
Refbacks
- There are currently no refbacks.